By Redaksi Relegi

Mukadimah: MEDIA SOSIAL VS MEDIA ASOSIAL

Berkaca pada fenomena kekinian. Eksis, manusia memiliki kecenderungan ingin terkenal atau setidaknya dikenal oleh manusia dalam jangkauannya. Zoon politicon-nya Aristoteles, Homo Homini Socius milik Adam Smith dan Homo Lupus karya Thomas Hobes menjelaskan satu maksud yang sama, manusia dan sosial. Makhluk sosial yang membutuhkan peran orang lain. Maka bersosial menjadi salah satu ‘ciri hidup’ bagi makhluk yang menghayati kemanusiaan, humanity wa hablum minannas.

Mukadimah: KEHINAAN YANG MEMPESONA

Selebritas, keketuaan, jabatan dan kejayaan adalah pesona yang menjadi orientasi utama kehidupan manusia. Kalau pun tidak seluruh zaman, paling tidak pada zaman yang kita alami sekarang ini. Apalagi, sejak diperkenalkan demokrasi dan teknologi komunikasi berbasis gambar.

Anggur Merah di Kenduri Sholawat

Kami memohon perkenan Allah dan doa dari sahabat semua agar dilimpahi kekuatan yang berlapis-lapis untuk menenggak anggur merah yang tak sanggup membuat kami mabuk. Sebab, satu-satunya yang memabukkan bagi jamaah Maiyah hanyalah Allah dan kekasih-Nya.

Tidak

Di saat tema besar mahasiswa adalah soal mendapatkan pekerjaan terbaik, ikut riuh dalam politik nasional , mereka justru mencari tempat terpencil, jauh menyeberangi laut dan tersembunyi untuk mengabdi. Ataukah Maiyah memang dilahirkan untuk menginisiasi dan menemani anomali-anomali?

Dari Komunitas Epistemik Hingga Hidden Connection

Bagaimana untuk tidak terjebak bulat-bulat pada fenomena dunia, agar kita tetap memiliki gravitasi nilai. Fritjof Capra memperkenalkan Hidden Connection. Maiyah sebagai salah satu bentuk dari komunitas epistemik setidaknya telah memiliki basis nilai yang menjadi gravitasi dari kecenderungan dunia yang “melayang”. Upaya-upaya untuk membentuk jejaring sunyi antar komunitas epistemik merupakan salah satu upaya mempertahankan diri dari “zaman edan” dunia.

Dari Komunitas Epistemik Hingga Memperlambat Dunia

Arah gerakan masyarakat ini ke depan tanpa didampingi oleh plot. Tidak ada alur cerita yang di-design. Karena itu, diperlukan inisiasi untuk menumbuhkan semakin banyak komunitas-komunitas atau halaqoh-halaqoh yang mendiskusikan tema-tema yang serius, kajian-kajian yang di-design untuk memperkuat dan memperdalam wawasan, pengetahuan dan keilmuwan.

Kekerasan Itu Baik?

Secara sosiologi maupun antropologi, kekerasan ini bisa saja menjadi mekanisme pertahanan identitas. Dari perspektif demokrasi, pendidikan tidak boleh begitu karena kurang demokratis, demokrasi liberatif atau demokrasi yang terlalu bebas itu juga tidak baik, dan itu dapat memicu respon balik yang juga bersifat kekerasan.

Bangkit dari Reruntuhan

Sholawat itu istilah yang kental dengan ibadah dan dasarnya adalah perintah Al Qur’an, yaitu: supaya kita ber-sholawat kepada Rasulullah. Artinya, kita mendoakan Rasulullah.